Detil Penelitian

Pelayanan Publik Berbasis E-governmentMelalui Aplikasi Gowaslu Dalam Penggulangan Pelanggaran Pemilu Di Kantor Badan Pengawasan Pemilu Kabupaten Pamekasan

  • HASBULLAH, SAP.,M.Si.  2020  ADMINISTRASI PUBLIK  Rp. 5,000,000,-

Deskripsi: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat partisipasi aktif dari masyarakat berbasisi e-government melalui aplikasi Gowaslu. Metode deskriptif kualitatif adalah metode yang digunakan dalam penelitian ini dengan purpossive sampling sebagai teknik pengumpulan datanya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Badan Pengawas Pemilupamekasan memperoleh support penuh dari pihak Stakeholder, terutama masyarakat. Bentuk dukungan tersebut berupa penyediaan hardware dan software yang dibutuhkan Berdasarkan deskripsi penerapan pelayanan berbasis e-government di Badan Pengawas Pemilu pamekasan memperoleh support penuh dari pihak Stakeholder, terutama masyarakat. 2) capacity, yang berupa ketersediaan unsur finansial, alat-alat elektronik yang menunjang upaya peningkatan kualitas pelayanan, serta para tenaga administrasi yang kompeten dan anggota bawaslu profesional. Masyarakat memberikan penilaian positif terhadap penggunaan e-government dalam pelayanan yang diberikan oleh pihak bawaslu terutamakabupaten pamekasan. Penerapan tersebut memberikan banyak manfaat, seperti nilai kepraktisan, efisiensi waktu, sertaefektivitas pelayanan. 3) capicity, yang berupa ketersediaan unsur finansial, alat-alat elektronik yang menunjang upaya peningkatan kualitas pelayanan, serta para tenaga administrasi yang kompeten dan anggota bawaslu profesional. Masyarakat memberikan penilaian positif terhadap penggunaan e-government dalam pelayanan yang diberikan olehpihak bawaslu terutama kabupaten pamekasan. Penerapan tersebut memberikan banyak manfaat, seperti nilai kepraktisan …

Keyword: : E-government , Aplikasi Gowaslu

File: Klik Untuk Donwload